Cara Mengetahui API Key Pada Flickr

Cara Mengetahui API Key Pada Flickr


Flickr merupakan situs web untuk berbagi foto dan situs komunitas daring yang merupakan contoh dari aplikasi Web 2.0. Sebagai situs web yang populer untuk berbagi foto pribadi, layanan ini dimanfaatkan oleh banyak blogger sebagai tempat penyimpanan foto. Popularitasnya bertambah seiring peralatan komunitas online yang inovatif yang memperbolehkan foto-foto diberi tanda dan dicari secara folksonomi.(http://id.wikipedia.org/wiki/Flickr)


Untuk mendapatkan API Key Pada Flickr,ikuti langkah-langkah berikut ini.
Pertama kamu harus terlebih dahulu mempunyai akun di flicrk.com. atau akun yahoo.com.

Ketikkan https://www.flickr.com/ pada Browser anda,bisa mozila firefox/google chroom.

Setelah itu Klik Sign In.dan masukkan akun yahoo anda.

Setelah login akun yahoo anda,sekarang anda berhasil masuk ke halaman utama dari flickr.Langkah selanjutnya Klik Explore/App Garden.


Pada Halaman App Garden, Selanjutnya Klik Get an API Key


Setelah  Klik Get an API Key .anda akan masuk ke halaman untuk memilih 2 jenis Key.

1.APPLY FOR A NON-COMMERCIAL KEY

2.APPLY FOR A COMMERCIAL KEY

Sekarang anda pilih yang "APPLY FOR A NON-COMMERCIAL KEY".



Setelah mimilih "APPLY FOR A NON-COMMERCIAL KEY" anda disuruh mengisi form.Isikan Formnya sesuai pilihan anda.Selanjutnya Klik Submit
Naah Sekarang anda sudah tahu, API Key Flickr anda.

Sangat Mudah Bukan.


Selamat Belajar :)








Post a Comment

0 Comments